Ruang Lingkup

Modul Diklat Pembelajaran Intertekstual Geometri Molekul Berbasis Visualisasi 3D ini terdiri dari Sembilan bab. Bab pertama merupakan pendahuluan yang tersusun atas latar belakang diklat, tujuan modul, ruang lingkup, dan pengguna modul. 

Bab kedua merupakan rencana diklat yang tersusun atas penjelasan terkait kompetensi, materi, strategi penyampaian modul,  alat dan bahan, evaluasi, struktur program, alokasi waktu, jadwal dan sumber bacaan.

Bab tiga hingga bab sembilan tersusun atas topik materi utama modul. Bab tiga atau topik materi utama pertama akan dipaparkan bagaimana susunan pasangan elekron yang menyertai geometri molekul, sudut ikatan, Panjang ikatan dan pola hibridisasi dari geometri molekul linier. Dalam hal ini akan disajikan data terkait molekul BeCl2. Bab empat dipaparkan bagaimana susunan pasangan elekron yang menyertai geometri molekul, sudut ikatan, Panjang ikatan dan pola hibridisasi dari geometri molekul segitiga datar. Molekul yang dipelajari adalah BF3. Bab lima dipaparkan bagaimana susunan pasangan elekron yang menyertai geometri molekul, sudut ikatan, Panjang ikatan dan pola hibridisasi dari geometri molekul tetrahedral. Molekul yang dipelajari adalah CH4. Bab enam  akan dipaparkan bagaimana susunan pasangan elekron yang menyertai geometri molekul, sudut ikatan, Panjang ikatan dan pola hibridisasi dari geometri molekul Trigonal Bipiramida. Molekul yang dipelajari adalah PF5. Bab tujuh  akan dipaparkan bagaimana susunan pasangan elekron yang menyertai geometri molekul, sudut ikatan, Panjang ikatan dan pola hibridisasi dari geometri molekul OKtahedral. Molekul yang dipelajari adalah SF6. Bab delapan  akan dipaparkan bagaimana susunan pasangan elekron yang menyertai geometri molekul, sudut ikatan, Panjang ikatan dan pola hibridisasi dari geometri molekul Tetrahedral Terdistorsi. Molekul yang dipelajari adalah H2O. Bab sembilan  akan dipaparkan bagaimana susunan pasangan elekron yang menyertai geometri molekul, sudut ikatan, Panjang ikatan dan pola hibridisasi dari geometri molekul Trigonal Bipiramida Terdistorsi. Molekul yang dipelajari adalah SF4.

Bab sepuluh merupakan bab penutup dari modul. Di akhir Modul terdapat soal-soal test sumatif terkait topik materi Geometri Molekul.

Post a comment

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *