Aktivitas Pembelajaran

Hak Cipta dan Penggunaan Sumber Daya

Sumber Pembelajaran Terbuka (SPT)

Dalam proses pengembangan bahan ajar, saat ini terdapat banyak sumber pembelajaran yang dapat diakses melalui internet. Beberapa sumber pembelajaran ini dapat digunakan tanpa harus meminta izin dari penciptanya, sementara beberapa lainnya memerlukan izin terlebih dahulu agar tidak melanggar hak cipta. Oleh karena itu, penting bagi Anda untuk memahami konsep Open Educational Resources (OER) atau sumber pembelajaran terbuka (SPT) dan prinsip lisensi terbuka. Kita akan membahas lisensi terbuka pada sesi  berperan positif di

Untuk memahami  OER atau Sumber Pembelajaran Terbuka (SPT) Anda dipersilakan untuk menyimak video tautan berikut:

  1. Apa itu Sumber Pembelajaran Terbuka : https://youtu.be/f1uyRwf161Q
  2. Sumber Pembelajaran Terbuka  : https://youtu.be/IUD1Hf3bexQ
  3. Mengapa sumber pembelajaran terbuka : https://youtu.be/S5J7SQk-HFk

Buat resume dengan menjawab pertanyaan berikut :

  1. Setelah Sobat Calakan Menyimak video tentang SPT, apa saja poin penting yang telah Anda pelajari?
  2. Bagaimana SPT dapat mendukung akses pendidikan yang lebih luas dan inklusif?
  3. Dari apa yang telah Anda pelajari, bagaimana Anda akan menerapkan pengetahuan ini dalam konteks pendidikan Anda sendiri?

 

Lisensi terbuka :

Creative Common :  https://youtu.be/X6I_QT_pWLE

Mencari dan Menggunakan Sumber Pembelajaran Terbuka

https://youtu.be/Neo24x1qSmM

 

  1. Apa yang Anda ketahui tentang lisensi Creative Commons dan bagaimana mereka berbeda dari hak cipta tradisional?
  2. Apa saja jenis-jenis lisensi Creative Commons yang berbeda dan bagaimana mereka mempengaruhi penggunaan dan adaptasi karya?
  3. Dari apa yang telah Anda pelajari, bagaimana Anda akan menerapkan pengetahuan ini dalam konteks digital atau pembelajaran di kelas?
Post a comment

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *